Tiga Pilar Mauk Tingkatkan Sinergritas Kamtibmas

IMG-20220310-WA0027.jpg

Tangerang.-KlikOzone.com
Tiga pilar diwilayah hukum Polsek Mauk Polresta Tangerang Polda Banten, perkuat sinergritas guna menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat dan memutus mata rantai penyebaran Virus Corona atau Covid-19, Kamis (10/3/2022).

Kegiatan komunikasi sosial yang dilakukan oleh TNI-Polri dan Pemerintah Desa maupun Kelurahan tersebut bertujuan untuk menguatkan koordinasi dalam penegakkan disiplin protokol kesehatan serta mendukung percepatan vaksinasi.

Kapolsek Mauk Polresta Tangerang AKP Yono Taryono menjelaskan, sinergritas tiga pilar perlu di tingkatkan, adapun tujuannya meningkatkan konsolidasi dan sinergitas antara desa, kelurahan dan kecamatan sebagai upaya terciptanya wilayah yang aman dan kondusif.

“Semoga melalui komunikasi tiga pilar, wilayah menjadi aman tertib dan sejuk. Kita tiga pilar akan terus bersinergi menjaga kamtibmas dan keselamatan warga agar terhindar dari Virus Covid-19,” pungkasnya. (Juan)

One Reply to “Tiga Pilar Mauk Tingkatkan Sinergritas Kamtibmas”

  1. Cleo Zotos berkata:

    Hi! Someone in my Facebook group shared this website with us so I came to look it over. I’m definitely enjoying the information. I’m bookmarking and will be tweeting this to my followers! Excellent blog and terrific design.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

scroll to top